Selimut travel berbahan micro fiber (serat micro). Terasa sangat lembut di kulit dan menghangatkan. Ukurannya pas digunakan untuk bepergian karena ringan dan bisa digulung. Bahan micro fibernya bisa menyerap keringat dengan baik, namun tetap menghangatkan.
Bahan : Micro Fiber
Ukuran: 110x150cm
Rise Bedding
4.7/5
(112 Ulasan)
Ulasan Produk
4.9
(5) Ulasan
5 pengulas merekomendasikan produk ini
Menampilkan
3 dari 5 ulasan
08 July 2022 17:11
ira herningtyas
ira herningtyas
kalo dipake org dewasa tdk mnutup sluruh badan,kain lembut,tidak ada lubang kancingnya