Miyako Magic Warm Plus MCM-508 merupakan rice cooker atau penanak nasi dengan fitur 3in1 yaitu dapat untuk menanak nasi (cook), menjaga agar nasi tetap hangat (warm), dan kemampuan untuk mengukus (steam). Miyako Magic Warm ini dibalut dengan desain elegan yang minimalis yang dapat membuat dapur Anda terlihat lebih cantik. Dengan ukuran 1.8 liter, rice cooker ini cocok untuk penggunaan rumah tangga serta bagi Anda yang ingin berkreasi dengan resep masakan menarik dengan Rice Cooker.
Fungsi 3 in 1: Menanak (Cook), Menghangatkan (Warm), dan Mengukus (Steam)
Miyako Magic Warm Plus MCM-508 menghadirkan kemudahan bagi Anda dalam menyiapkan masakan bagi keluarga. Terdapat tiga fungsi yang dimiliki oleh rice cooker ini, yaitu Cook, Warm, dan Steam:
1. Cook, digunakan untuk menanak nasi, dimana selain dapat menghasilkan kualitas nasi yang pulen, karena terbuat dari stainless steel, nasi juga tidak akan lengket dan menempel pada wadah rice cooker. Begitu nasi selesai ditanak, rice cooker akan otomatis menjalankan fungsi
2. Warm, dimana fungsi ini akan menjaga agar nasi tetap hangat. Nasi tidak akan menjadi dingin dan warna nasi juga tidak akan berubah sehingga anda dapat menyajikan nasi dalam kondisi hangat dan pulen setiap saat. Selain untuk menghangatkan nasi, dengan fungsi warmer ini, anda juga dapat menghangatkan lauk pauk.
3. Steam (kukus), anda dapat mengukus sayuran atau berkreasi dengan menciptakan berbagai menu masakan kukus, seperti bakpau, atau membuat bolu dan kue lainnya dengan Rice Cooker Miyako Magic Com ini.
Detail Sesifikasi:
Brand :Miyako
Tipe : Rice Cooker 508
Material : Alumunium anti lengket, food grade
Kapasitas : Beras 1.8 L, nasi 5 L
Konsumsi daya :395 Watt
Dimensi produk :29x29x31 cm
Kelengkapan paket : Tempat nasi, gelas pengukur dan sendok nasi
Warna dasar purple dengan motif green
Garansi : 1 tahun
PCS 00005.02
SNI IEC 670335 -2-15:2011
Note : Semua pengiriman kami sudah include dus tambahan , buble wrap dan tanda fragile
(Mohon sertakan video unboxing)