BUKU AA GYM Ikhtiar Mencari Ridha Allah (Imra) Jilid 2
Rp75.000
Sisa 8
Deskripsi Produk
Sinopsis :
Melalui buku Ikhtiar Meraih Ridho Allah : Kompilasi Pemahaman Tauhiid dalam Kehidupan ini, penulis (KH. Abdullah Gymnastiar/ Aa Gym) mengajak kita untuk mengasah kepekaan dalam mengurai hikmah disetiap episode kehidupan yang dijalani. Episode saat kita senang, gembira, tertawa, sedih, menangis, khawatir, takut, dan sebagainya, hakikatnya adalah ujian dari Allah SWT. Ujian agar bisa kita bingkai menjadi suatu mozaik kehidupan yang penuh warna keindahan.
Melalui gaya tulisan yang renyah dan mengalir, aa Gym seakan memandu kita untuk menemukan bahwa mempelajari ilmu tauhiid itu mudah. Mudah karena bahan pelajarannya adalah peristiwa sehari-hari yang kita alami. Setiap episode kehidupan, ternyata menyimpan banyak hikmah kehidupan untuk kita semakin dekat dan mengenal Allah.
Soft Cover
Penulis KH. Abdullah Gymnastiar (Aa Gym)
Isi 257 Halaman
Ukuran 13 X 19 cm
Penerbit emqies publishing